Koordinasi terkait kegiatan Ground Check Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN) - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Aceh Selatan

Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Kantor BPS Kabupaten Aceh Selatan atau Hubungi ANTIK (0851-7996-6258) setiap hari kerja pukul 08.00-15.30 WIB dengan waktu istirahat Pukul 12.30 s.d 13.30 WIB.

Koordinasi terkait kegiatan Ground Check Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN)

 Koordinasi terkait kegiatan Ground Check Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN)

25 Februari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Selasa, 25 Februari 2025 Kepala BPS Kabupaten Aceh Selatan, Kusni Rohani Rumahorbo, S.ST, M.Si dan Ketua Tim Statistik Sosial BPS Kabupaten Aceh Selatan, Isabella Ratna Putri, S.Tr.Stat melakukan koordinasi terkait kegiatan Ground Check Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN) bersama Dinas Sosial Kabupaten Aceh Selatan. Hadir mewakili Kepala Dinas Sosial yaitu Teuku Zulpardi, S.H., MM selaku Kepala Bidang Pemberdayaan Sosial Dinas Sosial Kabupaten Aceh Selatan bersama staf, Herry Febriansyah, SE.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Aceh Selatan (Statistics Aceh Selatan)

Jl. T. Ben Mahmud

Lhok Keutapang

Tapaktuan

23718 Telp (0656) 21204

Fax (0656) 21204

Email: pst1103@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik