Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Kantor BPS Kabupaten Aceh Selatan atau Hubungi ANTIK (0851-7996-6258) setiap hari kerja pukul 08.00-15.30 WIB dengan waktu istirahat Pukul 12.30 s.d 13.30 WIB.
Penjelasan singkat mengenai Nilai Tukar Petani
4 Mei 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Sobat Data! Tahukah kamu apa itu NTP? NTP merupakan salah satu indikator yang berguna untuk mengukur tingkat kesejahteraan petani karena mengukur kemampuan produk (komoditas) yang dihasilkan/dijual petani dibandingkan dengan produk yang dibutuhkan petani baik untuk proses produksi (usaha) maupun untuk konsumsi rumah tangga petani. NTP dihitung berdasarkan rumus sebagai berikut NTP = IT/IB X 100 %. Indikator NTP dinyatakan dalam pengertian yaitu NTP > 100, berarti petani mengalamei surplus. Harga produksi naik lebih besar dari kenaikan harga konsumsinya.
📊 BPS Kabupaten Aceh Selatan ----------------------------------------------------- 🌐 Website: https://acehselatankab.bps.go.id 📷 Instagram: @bpsacehselatan 📳 Facebook: BPS Aceh Selatan